Bulan sabit yang melengkung dengan indahnya
Memberikan ilusi keangunan dan gemulai yang memancar
Sosoknya dikejauhan begitu mempesona tak seperti saat berdekatan
Menyisakan sebuah misteri bertaburan tabir alam
Alam yang kadang bersahabat dan kadang tidak bersahabat
Namun tetap terlihat indah kala memandangnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar