Menahan kerasnya laju bola
Melompat menggapai bola yang melambung tinggi
Terjatuh tersungkur menghalau bola yang kan masuk ke arah gawang
Luka dan lecet di badan sering kali terukir oleh benturan dan gesekan tanah
Selalu menjadi bahan perbincangan saat tim kalah
Sering terlupakan dan terabaikan saat kemenangan direngkuh
Namun ia bagian dari tim yang bertanding
Tidak ada komentar:
Posting Komentar